Tampil edgy dengan aksen belt modis.
Durasi baca: 50 detik.
Yes, old time favorite belt is back! Tren membentuk siluet tubuh dengan aksesori belt kembali menghiasi sepanjang musim panas. Anda dapat memberikan sentuhan aksesori timeless ini untuk menyempurnakan penampilan sehari-hari. Saatnya menampilkan gaya busana edgy dengan elemen belt beragam model.
(BACA JUGA: Give Your Best Style with Midi Skirt)
Sederet pilihan belt yang modis dapat Anda padu padankan dengan beragam busana. Dari oversized, trousers hingga pleated skirt yang elegan dapat Anda aplikasikan ke dalam gaya busana personal. Berikut 7 inspirasi gaya busana dengan sentuhan belt yang dapat menyempurnakan penampilan Anda.